Pantai Teluk Sepang image

Pantai Teluk Sepang

Tourist attraction

πŸ‘ Salah satu surga tersembunyi di Bengkulu, khususnya saat menjelang sore/ fase sunset. lumayan untuk melepas penat dari hiruk pikuk pekerjaan People often mention pantai,


Address

jln No.kel, Tlk. Sepang, Kec. Kp. Melayu, Kota Bengkulu, Bengkulu 38216, Indonesia

Rating on Google Maps

4.30 (77 reviews)

Open on Google Maps

Working Hours

  • Wednesday: Open 24 hours
  • Thursday: Open 24 hours
  • Friday: Open 24 hours
  • Saturday: Open 24 hours
  • Sunday: Open 24 hours
  • Monday: Open 24 hours
  • Tuesday: Open 24 hours

Featured Reviews


Reviews are sorted by relevance, prioritizing the most helpful and insightful feedback at the top for easier reference.
  • 5/5 Fitrian Az z. 4 years ago on Google β€’ 236 reviews
    Masih alami banget belom dikelola cuma buat mancing ikan, pemandangan bagus, ombaknya ngga gede, luas banget.. jlannya lmyan bagus udah diaspal, tpi ps udah mau smpai jlnnya msih tnah...
    1 person found this review helpful πŸ‘

  • 4/5 Ikhsan P. 3 years ago on Google β€’ 9 reviews
    Salah satu surga tersembunyi di Bengkulu, khususnya saat menjelang sore/ fase sunset. lumayan untuk melepas penat dari hiruk pikuk pekerjaan
    1 person found this review helpful πŸ‘

  • 5/5 Zefy A. 5 years ago on Google β€’ 280 reviews
    Salah satu pantai cantik di Bengkulu. Belum banyak dikunjungi wisatawan karena lokasi yang jauh dari kota dan transportasinya agak susah. Jauh dari pemukiman masyarakat dan tidak ada jalur kendaraan umum ke sini. Padahl pemndangannya kece lho

  • 2/5 Hermawan S. 5 years ago on Google β€’ 247 reviews
    Sejak dibuat jadi tempat arena motorcross jauh tidak kondusif untuk liburan. Dulu sejuk, nyaman dan tenang untuk acara kumpul keluarga, sekarang berisik, panas dan sampah berceceran dimana2... Kondisi pantai juga makin tidak terkelola

  • 4/5 zidni z. 3 years ago on Google β€’ 147 reviews
    Pantai teluk sepang akses jalan blm terlalu lebar, masih agak sepi dan jauh dr pemukiman, tp pemandangannya oke ... boleh dicobaπŸ˜„

  • 5/5 nurhalizah 9. 3 years ago on Google β€’ 36 reviews
    Tempatnya bagus, indah, masih asri banyak kerang sepanjang bibir pantai, masih ada umang-umang, membuat saya merasa damai dan tenang β™₯️ Terima kasih tuhan atas alam dan kekayaannya yg telah engkau ciptakan .

  • 5/5 Anton T. 10 months ago on Google β€’ 16 reviews
    Suasana Masih Asri, ada yang jalan2 dan banyak juga yang mancing

  • 5/5 Ronny Dewanyara P. 7 months ago on Google β€’ 13 reviews
    Kondisi masih asri dan bersih pantai nya

  • 5/5 Pingkan M. 1 year ago on Google
    (Translated by Google) Like not a tourist beach because there are no snacks and it's quiet. The beach is beautiful. To get to Ksna, you can go through the port road or residential areas. It's just that when I crossed the bridge on the residential street, it was being built so I went back through the port. The road in the harbor is also very bumpy. (Original) Seperti bukan pantai wisata krn tdk ada jajanan dan sepi. Pantainya indah. Menuju ksna bs melalui jalan pelabuhan atau pemukiman warga. Hanya saja saat saya melewati jembatan di jln pemukiman sedang dibangun jd puter balik lewat pelabuhan. Jln di pelabuhan pun sangat bergelombang dalam.

  • 3/5 Tristani R. 1 year ago on Google
    (Translated by Google) Beach resorts....it's a shame it hasn't been able to touch the maximum management. (Original) Tempat wisata pantai....sayang belum dapat sentuhan pengelolaan yang.maksimal.

  • 5/5 Haska Z. 2 years ago on Google
    Walaupun di ujung kota, tapi bagus dan menjadi spot bagi pemancing. Lokasi bersih dan belum ada pengelola. Berdekatan dengan samudera ujung tempat kegiatan pengiriman batu bara.

  • 4/5 WINDA L. 5 years ago on Google
    sepi tak berpenghuni πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚ perjuangan mau kesini... ombaknya deres gak bisa renang...


Open on Google Maps

Trends



Last updated:

Similar Tourist attractions nearby

Fort Marlborough image
1
Fort Marlborough
Fortress
Star-shaped former British fort once used by the French, Dutch, Japanese & Indonesian militaries.
4.60 (9.6K reviews)
Pantai Berkas Park image
2
Pantai Berkas Park
Park
πŸ‘ The place is cool and just right for thinking... the area is quite spacious. There is a place for children to play and toilets are available.... And the place of worship for the prayer room is there, if you're satisfied with your recreation and the view of the wide beach is really nice and...
4.30 (2.8K reviews)
Masjid Jamik Kota Bengkulu image
3
Masjid Jamik Kota Bengkulu
Mosque
πŸ‘πŸ‘ This historic mosque is an architectural masterpiece by the First President of the Republic of Indonesia, the Proclaimer of Indonesian Independence, Ir. Soekarno during his exile in Bengkulu. The mosque which has Javanese and Sumatran architectural styles has been declared a cultural heritage buildi...
4.80 (2.4K reviews)
Pantai Pasir Putih image
4
Pantai Pasir Putih
Tourist attraction
πŸ‘ Pasir Putih beach is part of Panjang beach, one of the most frequently visited beaches by local beach goers in town. This beach offers good surf (normally in the early morning) but rarely suitable for swimming due to there are some strong currents in some spots. Drinking a young coconut bought from...
4.40 (2.3K reviews)
MASJID AGUNG AT-TAQWA image
5
MASJID AGUNG AT-TAQWA
Mosque
πŸ‘πŸ‘ As the name implies, this clean, magnificent mosque is very large. The prayer area is large, comfortable and can accommodate hundreds of people. It feels good to linger in worship here. The parking lot is also wide enough to accommodate a lot of vehicles. Together with Berendo, Bengkulu City, this m...
4.80 (2.3K reviews)
Last updated:
()