Featured Reviews


Reviews are sorted by relevance, prioritizing the most helpful and insightful feedback at the top for easier reference.
  • 5/5 Heri C. 7 months ago on Google • 362 reviews
    Beppa Janda adalah kue khas dari Pangkep. Terletak sekitar 1 jam dari Sangatta arah ke Samarinda, di sini pengunjung bisa makan kue dan minum Sarraba sepuasnya, gratis. Kalau mau beli untuk dibawa, satu box harga 25 ribu. Kue enak, Sarraba hangat, cocok untuk tempat istirahat sejenak
    2 people found this review helpful 👍

  • 5/5 Ahada A. 3 years ago on Google • 150 reviews
    Selalu habis diborong pelanggan..barusan beli oven juga selalu kurang kurang...pelayanan yg ramah dari owner Bang Zoel....free sarabba yg bikin anget menemani perjalanan...impian terdekat mau bikin rest area...doakan yaaa...bagi yg berkenan support terutama PemKab Kutai Timur mhn dibantu utk menaikkan citra kutim dgn hadirnya rest area UKM unggulan KuTim...Terigu Segitiga Biru sebagai bahan dasar Kue yg super enak ini...By Bogasari
    1 person found this review helpful 👍

  • 5/5 Abu Bakar M. 8 months ago on Google
    Makanan oleh2 dari Sangatta, wajib bawa nih yg dari sangatta. Sarabba nya gratis
    1 person found this review helpful 👍

  • 3/5 Syueb A. 4 years ago on Google • 325 reviews
    Too sweet better than nothing

  • 5/5 Muhammad N. 7 months ago on Google • 192 reviews
    Oke. Buat gigi yg sensitif bisa nyilu klo selesai makan

  • 5/5 Samsiah N. 2 years ago on Google • 190 reviews
    Lembut pas manisnya, bantu ekonomi rakyat, jangan lupa diborong ya

  • 5/5 yoyont s. 10 months ago on Google • 170 reviews
    Saat melintas antara Bontang-Sangata layak mampir disini toko bepa janda yg fresh hangat sangat cocok utk oleh2 atau cemilan dijalan dan lagi sarrabanya mantul

  • 5/5 Soepriady P. 1 year ago on Google • 53 reviews
    Pas banget langsung dari rumah Produksi nya, masih panas ...pokoke recommended

  • 4/5 Ibunda V. 2 years ago on Google
    Vzzoo

  • 5/5 Maulidi D. 5 months ago on Google
    Semakin berkembang, ada tempat istirahat, tempat bersantai, MCK, dll.

  • 5/5 Nur H. 1 year ago on Google • 45 reviews
    Beppa janda. Kue khas bugis. Sangat enak. Menggunakan bahan terbaik terutama gula merahnya. Pelayanannya juga terbaik. Pelanggan gratis makan kuenya disuguhkan pula minuman sarabba hangat. Semua gratis asal makan di tempat. Kalau lewat poros bontang-sangatta jangan pernah lewatkan untuk singgah dan berbelanja. Usahakan lewatnya pagi, karena kalau menjelang sore kedai kuenya sudah tutup/ habis


Open on Google Maps

Amenities


  • Payments
    • ✓️ Cash-only
  • Offerings
    • ✓️ Coffee
    • ✓️ Halal food
  • Accessibility
    • ✗ Wheelchair accessible seating
    • ✗ Wheelchair accessible entrance
    • ✗ Wheelchair accessible parking lot
  • Dining options
    • ✓️ Seating
  • Service options
    • ✓️ Dine-in
    • ✓️ Takeout
    • ✓️ Outdoor seating

Trends



Last updated:

Similar Restaurants nearby

Last updated:
()